Penjelasan Anak Buah Sri Mulyani soal Target Pajak 2025 Melesat ke Rp2.189,3 Triliun
JAKARTA — Direktur Jenderal Pajak Kementerian Keuangan Suryo Utomo buka suara soal target penerimaan pajak 2025 yang melonjak 10,07% dari target tahun ini menjadi Rp2.189,3 triliun. Suryo mengaku pihaknya belum membahas lebih lanjut soal target pendapatan tersebut. Ke depan,…