Hallo Sahabat UMKM !
Mungkin Info Terpenting Ini Perlu Untuk Anda Ketahui !!!
' Bisnis Untung Pajak Terhitung '
Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) yang merupakan pilar penting pembangunan ekonomi Indonesia terus didorong agar dapat naik kelas, sehingga bisa memberikan kontribusi lebih besar bagi perekonomian, dan menyerap tenaga kerja lebih banyak.
Pingin Usaha kita naik kelas???
Atau…
Pingin tau CARA MUDAH hitung pajak usaha kita???
Yuk.. berdiskusi dan mendengar langsung dari narasumber kita dalam acara TALK SHOW SAJAK (SADAR PAJAK) :
Bisnis Untung Pajak Terhitung
Ini yang akan anda pelajari :
- Konsep Dasar Perpajakan dan UMKM
- Tips & Trik UMKM Naik Kelas
- Pajak Penghasilan untuk UMKM
- Pajak penghasilan final dan Pajak Penghasilan non Final
- Pelaporan Wajib Pajak Orang Pribadi dan Badan