Cara Hitung Potongan THR dengan Tarif Efektif Rata-rata (TER) PPh Pasal 21
JAKARTA – Direktorat Jenderal Pajak (DJP) mengimplementasi Tarif Efektif Rata-rata (TER) PPh pasal 21 sejak masa pajak Januari 2024. Bagaimana cara menghitungnya? Menjelang tenggat batas pelaporan Surat Pemberitahuan (SPT) Tahunan bagi Wajib Pajak (WP) Orang Pribadi pada 31 Maret…