Rakyat Dapat Bansos hingga Subsidi

JAKARTA — Direktorat Jenderal Pajak Kementerian Keuangan menyatakan kenaikan tarif pajak pertambahan nilai atau PPN menjadi 12% pada tahun depan merupakan upaya menyejahterakan rakyat. Direktur Penyuluhan, Pelayanan, dan Hubungan Masyarakat Direktorat Jenderal (Ditjen) Pajak Kemenkeu Dwi Astuti meyakini dampak kenaikan…