Pemkab Sumedang Bakal Aplikasikan SmartTax untuk Tingkatkan Serapan Pajak

BANDUNG — Pemerintah Kabupaten Sumedang akan menerapkan layanan digital dalam penerimaan pajak agar meningkatkan serapan pendapatan asli daerah (PAD). Hal itu terungkap dalam pertemuan antara Wakil Bupati M Fajar Aldila dengan jajaran PT Nusantara Digitech Solusi (NDS) AI Technology…